Javamifi Blog

Packing Hack untuk Packing Barang Anti Ribet Selama Traveling

Mencoba packing hack selama traveling harus dilakukan sebelum perjalanan Anda lakukan. Terlebih dalam setiap liburan, umumnya banyak barang harus dibawa. Mulai dari pakaian, alat elektronik, obat-obatan dan sebagainya perlu dikemas.

Faktanya membawa setiap barang kurang baik, membuat koper atau tas tidak maksimal. Bahkan terkesan terlalu banyak bawaan dan tidak muat banyak. Tentu jika tidak berpengalaman bisa menyebabkan pengemasan menjadi merepotkan.

Terbukti sebagian besar orang belum paham bagaimana cara mengemas barang bawaan. Belum lagi tidak paham satu barang harus disimpan pada bagian mana. Padahal terdapat cara lebih mudah sehingga pengemasan maksimal.

Tidak jarang packing hack selama traveling dilakukan secara mendadak oleh traveler. Walaupun begitu masih terdapat langkah mudah mengemas supaya terasa tepat. Terutama karena meminimalisir bawaan sehingga tidak repot saat liburan.

Jika tidak bisa mengemas dengan baik, ada kemungkinan terlalu penuh. Apalagi harus membawa banyak koper atau tas demi membawa berbagai barang. Kalau berlebihan tentu membuat perjalanan tidak nyaman dan menyulitkan.

Setiap turis pastinya menginginkan perjalanan anti ribet terutama dalam urusan koper. Terlebih ada kemungkinan akan mengisi kembali dengan oleh-oleh dari tempat liburan. Anda dapat mempelajari cara berkalas profesional tercepat.

Tips Packing Hack Selama Traveling Agar Koper Muat Banyak

Pengemasan berbagai barang bawaan membantu kegiatan liburan lebih nyaman. Anda harus memastikan supaya koper atau tas bisa memuat banyak barang. Pastinya bisa mengikuti tips mudah supaya efektif dibawa ke manapun.

1.  Tuliskan Daftar Bawaan

Saat melakukan traveling, tidak bisa membawa barang bawaan dengan sembarangan. Ternyata membutuhkan strategi khusus dengan menuliskan daftar bawaan. Anda harus mampu membawa berbagai barang selama melakukan perjalanan.

 

Biasanya packing hack selama traveling membawa banyak pakaian. Pastinya merepotkan karena menyebabkan pencucian pakaian lebih sulit. Jika memanfaatkan dry cleaning, kondisinya tetap baik dan tidak membawa terlalu banyak pakaian.

Berhubungan dengan pakaian, pastikan agar merencanakan outfit dengan padu padan tepat. Kalau perlu memakai yang bisa cocok untuk berbagai outfit netral. Pastikan agar barang ini memang harus dibawa dalam koper.

Sementara itu barang seperti celana jeans, jaket, kets dan sebagainya tidak perlu dimasukkan. Melainkan bisa langsung Anda pakai sebelum perjalanan terutama dengan pesawat. Hal ini bermanfaat untuk meninggalkan banyak ruang.

2.      Gulung Pakaian

Memilih menggulung pakaian menjadi tips penting yang wajib Anda pelajari. Apalagi pakaian seperti baju, celana, jaket dan sebagainya akan memakan tempat. Terutama jika tidak Anda masukkan pada koper dengan cermat.

Pada riset packing hack selama traveling, terdapat fakta bahwa menggulung pakaian menjadi kunci. Perbedannya lebih besar apabila hanya menempatkan seperti biasa. Terlebih jika membawa bahan seperti katun maupun denim.

Metode tersebut ternyata langsung berguna karena akan memberikan lebih banyak ruang. Membandingkan dengan pengemasan datar ternyata efeknya sangat besar. Tapi pastikan menggulung lebih rapi sehingga tidak merusak permukaan pakaian.

Proses pengemasan dengan menggulung pakaian dapat berguna bahkan untuk puluhan pakaian. Anda tidak merasa berat apabila ingin membawa banyak pakaian dalam satu koper. Tentu tempatnya masih terasa luas dan nyaman.

3.      Bawa Tas Perlengkapan Mandi

Membawa tas perlengkapan mandi penting karena harus memiliki tempat khusus. Pengemasan harus dilakukan saat di rumah sehingga sudah terdapat organisir tepat. Belum lagi bisa mengisi dengan kebutuhan mandi lebih baik.

Dalam packing hack selama traveling terasa betul saat bepergian. Tentu tidak perlu membawa berlebihan karena bisa membeli juga pada tempat wisata. Meski begitu alangkah baiknya menyiapkan sehingga tidak perlu beli.

Biasanya beberapa alat perlengkapan mandi umum seperti sabun, sikat gigi dan sebagainya ada di hotel. Artinya harus bisa menyiapkan daftar kebutuhan personal. Periksalah sebelum perjalanan sehingga tepat untuk traveling.

4.      Kemas Barang Secara Terorganisir

Kewajiban mengemas barang secara terorganisir menjadi keutamaan untuk turis atau traveler. Baik melakukan perjalanan dalam atau luar negeri tidak kalah penting. Pastikan agar menyiapkan tas atau koper sehingga tidak berantakan.

Dalam packing hack selama traveling, umumnya terdapat banyak metode baru dapat ditemukan. Misalnya dengan memisahkan semua barang bawaan sendiri-sendiri. Mulai dari pakaian, makeup, alat mandi, obat dan sebagainya dipisahkan.

Hal ini membantu karena jika tidak terorganisir kemungkinan sulit mengambil suatu barang. Bahkan akan kelihatan berantakan sehingga mood berkurang. Jadi, pastikan supaya memiliki cara pengepakan dengan level tinggi untuk traveling.

Melakukan pengemasan barang terorganisir membantu koper dan tas lebih rapi. Apabila ingin mengambil salah satu barang tidak perlu membongkarnya. Kalaupun saat di hotel akan dibongkar, bisa mengorganisir lagi seperti awal.

5.      Mengetahui Batas Berat Pada Penerbangan

Tips packing hack selama traveling penting lainnya adalah mengetahui batas berat pada penerbangan. Hal ini wajib dilakukan apabila melakukan perjalanan dengan pesawat. Sebelumnya harus memeriksa maskapai yang ingin Anda gunakan.

Bahkan sebelum datang ke bandara sudah menghitungnya. Manfaatnya bagus supaya tidak perlu mengurangi beban yang terdapat dalam koper. Tentu harus berkemas dengan baik dan menimbang berbagai barang yang ingin dibawa.

Umumnya banyak traveler memasukkan semua bawaan hanya pada satu koper. Tapi perlu menghindarinya misalnya menghindari sepatu dan peralatan mandi pada koper. Disarankan juga agar membeli banyak uang terutama untuk oleh-oleh.

6.      Siapkan Kotak Pengemas

Memilih siapkan kotak pengemas dapat menjadi rekomendasi cara pengemasan barang. Sebenarnya sudah banyak yang menggunakan untuk menempatkan berbagai bawaan. Terutama karena fungsinya praktis dan aman dalam perjalanan.

Umumnya pada packing hack selama traveling, manfaatnya adalah mengatur barang bagasi. Bahkan bisa mengatur berdasarkan jenis, warna atau kategori sejenisnya. Tentu bagus juga untuk pakaian sehingga mudah jika ingin diambil.

Saat ini terdapat banyak ukuran boks atau kotak pengemas yang bisa digunakan. Pastinya unggul karena sirkulasinya baik dan tidak mudah terbuka. Tips penting, pakailah kotak berbeda warna untuk membedakan fungsi.

7.      Pilih Tas yang Tepat

Perjalanan dalam maupun luar negeri seringkali membawa tas dan koper. Tentu terdapat banyak jenisnya maupun ukurannya yang penting Anda pertimbangan. Pada domestik yakni berukuran 21-23 inchi sedangkan internasional 22 inchi.

Untuk packing hack selama traveling pilihannya hardcase dan softcase. Banyak yang memilih hardcase karena kaku dan ringan untuk perjalanan singkat. Tapi jika butuh banyak ruang bisa memilih softcase walaupun berat.

8.      Simpanlah Barang di sepatu

Bagi Anda yang membawa sepatu dalam koper, bisa memakan banyak tempat. Supaya memiliki manfaat, jangan lupa simpanlah barang di sepatu. Terutama karena masih memiliki tempat pada bagian dalam sepatu Anda.

Tentunya menjadi packing hack selama traveling yang penting Anda manfaatkan. Pengemasan berbagai barang harus seefisien mungkin supaya tidak berlebihan. Nantinya sepatu bisa menjadi tempat botol parfum, makeup dan sebagainya.

Pastinya berbagai barang ini terbilang berisiko dan murah rusak apabila terkena benturan. Karena ditempatkan pada bagian dalam sepatu kemudian lebih aman. Belum lagi dalam penerbangan akan terlindungi pulang dan perginya.

9.      Bawa Steamer

Mungkin hal ini tidak banyak dilakukan traveler padahal membawa steamer memiliki dampak besar. Terutama karena pakaian yang Anda bawa kemungkinan tergulung atau terlipat. Pakaian kusut harus diperbaiki menggunakan steamer

Dalam urusan packing hack selama traveling, steamer sebenarnya tidak terlalu memakan ruang. Tapi fungsinya sangat dibutuhkan untuk membantu kerapian selama berlibur. Tentu dapat dijadikan sebagai kunci agar pakaian bebas kerutan.

Kalau membandingkan setrika berbeda karena butuh ruang lebih banyak dan bebannya berat. Belum lagi harus mencari papan menyetrika semua pakaian. Kalau memilih steamer lebih baik karena mudah dibawa dan dipakai.

10.  Sisakan Ruang Bagi Souvenir

Traveler yang melakukan packing hack selama traveling harus sisakan ruang bagi souvenir. Pada dasarnya dalam setiap perjalanan akan membeli barang pada tempat wisata. Tentu harus menempatkan dalam koper supaya terlindungi.

Apabila ingin memiliki ruang lebih banyak, harus menyiapkan sebelum datang. Hal ini dapat dilakukan dengan mengisi ruang dengan bubble wrap. Belum lagi berguna juga sebagai pembungkus berbagai souvenir yang dibeli.

Sebenarnya beberapa traveler juga membawa barang seperti pakaian atau makanan yang tidak dibawa pulang. Artinya memastikan supaya ruang tersebut nantinya tidak terpakai. Jadi, apabila akan pulang bisa terisi dengan souvenirnya.

11.  Simpan Perhiasan dan Kacamata Kotak Kecil

Dalam perjalanan wisata, tentu ingin selalu tampil cantik dengan menggunakan perhiasan. Tidak jarang juga membawa kacamata untuk menghindari sinar matahari. Tapi harus bisa menyimpan perhiasan dan kacamata dengan kotak kecil.

Pastinya termasuk sebagai packing hack selama traveling supaya perhiasan tidak menghilang. Kalau perlu menutup dengan rapat karena perhiasan dan kacamata termasuk rapuh. Jika perlu, masukkan sekalian perhiasan pada kotak kacamata

Hal ini membantu supaya tidak perlu lagi kotak atau botol pelindung tambahan. Tapi jika memiliki kotak khusus bagi aksesoris dan perhiasan boleh dibawa. Pastikan isinya kosong dan bisa menutup sempurna.

Selain pengemasan barang selama liburan, Anda juga harus menyiapkan internet dalam perjalanan. JavaMifi menjadi jasa rental modem portable dengan jaringan 4G. Pastinya dapat digunakan untuk traveling dalam dan luar negeri.

Kami memiliki Network Optimization untuk mencari operator terkuat dari daerpacking barang packing barang ah kunjungan. Bahkan connect lebih dari 200 negara sehingga terbukti. Termasuk true unlimited sehingga tanpa batasan kuota dan menjamin kebutuhan internet.

CS JavaMifi support 24 jam membantu menemukan solusi atau bantuan. Untuk perjalanan keluarga terjamin karena bisa konek hingga 5 device. Jadi, packing hack selama traveling dan persiapan internet telah siap.

 

 

 

 

Exit mobile version