Penting, Inilah Tips Aman Menyetir Mobil Di Luar Negeri

JavaMifi – Bagi yang terbiasa bawa mobil sendiri di Indonesia, mungkin akan agak repot ketika traveling ke luar negeri menggunakan transportasi umum. Nah, kamu tipe yang mana nih lebih milih mengendarai mobil di luar negeri atau menggunakan transportasi umum ?

Dengan mengendarai mobil di luar negeri, asyik kah ? Ada beberapa hal yang menguntungkan jika menyetir sendiri di luar negeri, selain lebih hemat kalian juga tak perlu harus packing koper setiap pindah hotel. Tapi untuk yang tidak hobi menyetir mobil mungkin akan melelahkan dan ingin memilih menggunakan transportasi umum.

Berikut ini tips aman mengendarai mobil di luar negeri bagi yang hobi menyetir.

 

  1. Membuat SIM internasional, ada yang bilang beberapa negara tidak perlu SIM internasional, tapi jika kalian ingin membuat SIM Internasional biayanya sekitar 250 ribu untuk 3 tahun.

 

  1. Walaupun di mobil sewaan sering dapat GPS, tapi kita juga perlu cadangan untuk memakai GPS di handphone dan membawa power bank juga penting sekali. Agar perjalanan aman dan lancar dan ready to get lost.

 

Baca Juga:

Menjelajahi Pesona The Great Barrier Reef Australia

Destinasi Wisata Paling Rekomended di Singapura

Fakta Menarik Onsen, Pemandian Air Panas di Jepang

 

  1. Pastikan memilih mobil yang sesuai kapasitas, sedikit lebih besar dari perkiraan, daripada harus berdesak-desakan dengan koper sepanjang perjalanan. Untuk informasi rental mobil di luar negeri bisa cek di kayak.com ya globers.

 

  1. Kalian bisa memilih hotel yang dekat dengan pinggir kota jika membawa mobil sewaan, biasanya tersedia parkirannya. Saat di negara tujuan, sebelum menuju hotel bisa menghubungi dahulu hotel tersebut dan menanyakan tempat parkir.

 

  1. Cek dahulu di google maps sebelum menuju ke lokasi tersebut, untuk mengetahui tempat parkir terdekat. Kalian bisa fotokan tempat parkir, dan nama gedung. Terutama negara yang sulit namanya seperti Jerman, Perancis, Italia. 

 

  1. Siapkan kartu kredit dan koin untuk bayar tol, terutama di Negara Eropa seperti Perancis, Italy, dan Yunani

 

Nah itulah beberapa tips aman mengendarai mobil di luar negeri. Dan hati-hati jika menyetir di negeri orang, harus santai dan tidak mengemudi dalam kecepatan yang tinggi.

 

Travel Wifi

Agar liburanmu makin menyenangkan, tentunya kamu butuh travel wifi kan supaya tetep eksis dan lancar komunikasi dengan kerabat dekat. Selain itu, pastikan juga kamu membawa internet dari JavaMifi  kemanapun kamu berpergian.

JavaMifi juga menjadi satu-satunya penyewaan travel WiFi tanpa deposit dan sudah mencakup lebih dari 160 negara. Jadi buat kamu yang mau melipir ke negara Eropa lainnya, bisa dengan mudah mengakses internet bila memakai JavaMifi.

Untuk informasi JavaMifi lebih lengkap bisa dibuka di situs JavaMifi. Jangan lupa, untuk informasi seputar traveling juga bisa dilihat di blog JavaMifi.

 

 

News, Tips & Trick

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *