Destinasi Wisata Favorit di Shirakawago Jepang

JavaMifi – Jepang adalah sebuah negara yang dikagumi oleh para wisatawan. Wisata Shirakawago memang wajib didatangi saat liburan ke Jepang. Jika kamu berencana liburan ke Shirakawago-Jepang jangan lewatkan tempat wisata ini.

Shirakawa-go adalah nama untuk sebuah desa bersejarah dan museum hidup yang terletak di prefektur Gifu di Honshu.

Dan jika kalian belum pernah ke sebuah museum desa sebelumnya, maka ini adalah salah satu tempat yang sayang untuk dilewatkan saat liburan ke Shirakawago-Jepang.

Tapi sebelumnya jika kamu baru pertama kali ke Jepang kamu bisa lihat fakta menarik tentang Jepang agar bisa lebih mengenal budaya atau sikap orang sana.

Baca Juga:

Inilah Fitur Iphone 11 Terbaru Bagi Traveler

Wisata Kuliner Khas Jepang Ini Harus Dicoba, Favorit!

Intip Pesona Bernuansa Eropa di Kota Quebec Kanada

Bagi kalian yang sedang bingung mencari rekomendasi liburan yang mengesankan, mendatangi tempat wisata di Shirakawago berikut ini adalah pilihan tepat yang sayang sekali untuk dilewatkan.

Kuil Myonzenji

Ciri khas yang paling menonjol dari kuil ini adalah mempunyai atap jerami dan tidak memilih menyertakan ubin tradisional untuk membangunnya. Disamping kuil tersebut juga terdapat rumah imam lokal. Kalian  juga dapat mendatangi aula yang berada tak jauh dari kuil Myonzenji ini.

 

Kanda House

liburan ke shirakawago-jepang 2

Tahukah kamu, semua sisi dari Kanda House ini terbuat dari kayu. Oleh karena itu, saat berencana mengunjungi tempat wisata di Shirakawago, kalian harus menyiapkan pakaian dan kaos kaki yang super tebal. Kebayang kan dinginnya seperti apa ?

Rumah ini dikelilingi oleh banyak rumah lainnya, sehingga kamu akan bisa melihat beberapa contoh besar dari arsitektur di sini dari sudut pemandangan.

 

Ogimachi

liburan ke shirakawago-jepang 1

Akan sangat menyenangkan jika kamu tinggal semalam di salah satu rumah di Ogimachi. Jika kamu berencana memesan untuk tinggal di salah satu rumah di Ogimachi, akan mendapatkan diskon lho . Desa utama sekaligus terbesar yang berada di wilayah tersebut. Tepatnya ada di Shirakawago Perfektur Gifu.

Itulah beberapa tempat wisata yang jangan sampai kamu lewatkan ketika liburan ke Shirakawago-Jepang. Tentunya ketika liburan butuh travel wifi kan ?!

Jangan lupa membawa JavaMifi agar bisa langsung update kegiatan liburan ke Jepang. Dengan membawa JavaMifi, kamu bisa mendapat akses internet yang bisa diandalkan. Selain itu, JavaMifi juga sudah mencakup lebih dari 160 negara.

Kamu bisa mengambil dan mengembalikan JavaMifi di 10 bandara, 7 kantor cabang JavaMifi,  20.000 minimart lebih. Kamu juga bisa mengambil dan mengembalikan melalui layanan pengantaran. Selain itu, JavaMifi menjadi satu-satunya travel wifi tanpa deposit di Indonesia.

Jangan lupa, untuk terus mengecek blog JavaMifi untuk aneka informasi seru seputar traveling lainnya dan untuk informasi lebih lanjut soal JavaMifi, bisa dibuka di situs JavaMifi. Have a safe flight Globers

 

 

 

 

Itinerary, Jepang, News

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *